-->
MENU MENU
Rapat Paripurna DPRD Lumajang: Cak Thoriq dan Bunda Indah Sampaikan Pidato Perdananya Dengan Cara Berbeda
BerandaBERITAPEMERINTAHANNASIONAL

Rapat Paripurna DPRD Lumajang: Cak Thoriq dan Bunda Indah Sampaikan Pidato Perdananya Dengan Cara Berbeda

Layaknya host acara entertainment, Duet Cak Thoriq dan Bunda Indah yang saling mengisi tanpa dibatasi formalitas acara dengan..............


Rapat Paripurna Istimewa DPRD Lumajang yang dipimpin oleh Wakil Ketua DPRD Sugiantoko dari Fraksi Gerindra dinyatakan dibuka dan terbuka untuk umum dengan agenda untuk mendengarkan Pidato Perdana Bupati dan Wakil Bupati Lumajang yang diselenggarakan di Pendopo Kabupaten pada hari Rabu (03/10).

Sebelum paripurna, terlebih dahulu diselenggarakan proses serah terima jabatan Bupati dan Wakil Bupati Lumajang Masa Jabatan 2018 - 2023 dari Drs. H. As'at, M.Ag kepada H. Thoriqul Haq, M.ML yang disaksikan oleh Gubernur Jawa Timur Dr. H. Soekarwo.

Mengawali Pidatonya H. Thoriqul Haq, M.ML yang akrab dipanggil Cak Thoriq ini menyampaikan bahwa jabatan Bupati sekarang adalah melanjutkan tugas Bupati sebelumnya yang masih belum selesai untuk mewujudkan Lumajang lebih baik

Selanjutnya Cak Thoriq mohon ijin pada Pimpinan Rapat dan Gubernur untuk didampingi Wakil Bupati yaitu Ir. Hj. Indah Amperawati, M.Si yang akrab dipanggil Bunda Indah dalam penyampaian pidato perdananya.



Duet Cak Thoriq dan Bunda Indah memang terlihat berbeda dengan daerah lainnya dimana dalam menyampaikan pidatonya dilakukan layaknya host acara entertainment dimana keduanya saling mengisi tanpa dibatasi formalitas acara dengan tidak mengurangi essensi pidato sehingga para undanganpun tanpa terasa melewati durasi pidato selama 45 menit itu.

Berbagai aspek pembangunan dilumajang dengan segala permasalahannya mampu disampaikan dengan rinci. Diantaranya adalah pertumbuhan ekonomi Lumajang masih berada dibawah Jawa Timur pada posisi peringkat ke 28 dari 38 Kabupaten Kota. Solusi yang ditawarkan adalah dengan mendorong sektor pertanian yang merupakan sektor dominan dalam PDRB Lumajang.

Pemanfaatan lahan dengan tata kelola yang baik dengan memanfaatkan sumber daya alam untuk meningkatkan produktifitas seperti Tanaman Padi untuk wilayah selatan karena banyak sumber air dan sengon untuk wilayah utara karena minimnya sumber air.

Muncul kekhawatiran tidak adanya regenarasi petani karena dengan bekerja dibidang pertanian dianggap tidak menjajikan perbaikan masa depan sehingga masih sangat diperlukan penyuluhan pertanian meskipun saat ini rasio luwas lahan dan jumlah penyuluh masih belum sebanding.




Indek Pembangunan Manusia (IPM) sebagai salah satu indikator bagaimana masyarakat dapat mengakses pembangunan khususnya kesehatan dan pendidikan dimana Lumajang berada pada peringkat 36 dari 38 Kabupaten/Kota di Jawa Timur, hal ini dapat kita lihat dari angka pasrtisipasi Pendidikan pada tinggakat SLTP dan SLTA yang masih rendah serta masih kita ditemukan pernikahan dini.

Solusi yang ditawarkan adalah dengan terus mendorong daya beli masyarakat dan menggratiskan SPP dari tingkatan SD, SLTP dan SLTA serta seragam wajib. Juga memberikan Beasiswa bagi 1.000 anak yang kurang mampu untuk melanjutkan ke jenjeng perguruan tinggi.

Untuk memperkuat pendidikan keagamaan guna memcetak generasi berahklakul karimah pemerintah daerah mengalokasikan insentif 6000 guru ngaji dengan total anggaran mencapai 10 s.d 15 Milyar.

Pasir Lumajang sebagai salah satu pasir terbaik di Indonesia yang merupakan keuntungan sekaligus probelem Karena Pasir merupakan salah satu penyumbang PAD Lumajang tapi juga masalah yang ditinggalakan seperti diperlukannya jalur khusus truk pasir sehingga tidak melewati perkampungan padat penduduk dan Pengenaan retribusi hanya diberlakukan pada hasil tambang pasir yang keluar dari Lumajang serta tetap berkoordinasi dengan TNI Polri dan kejaksaan untuk mengatasi penambang-penambang liar.

Pelayanan administrasi kependudukan juga terus di dorong dan diperbaiki hingga saat ini pengurusan KTP Baru hanya dibutuhkan 3 Hari saja sedang untuk cetak kembali karena rusak, hilang hanya membutuhkan 30 Menit saja.

Didepan Pak De Karwo, Cak Thoriq juga menyampaikan agar Provinsi Jawa Timur membuka akses seluas luasnya terhadap perbaikan infrastruktur jalan seperti jalur Lumajang - Probolingga yang saat ini sering terjadi kemacetan diakibatkan jalan yang sempit, dan adanya pasar tumpah dibeberapa titik pasar.
Jika di bukanya jalur tol Lumajang Probolinggo maka dapat dipastikan jalur distribusi barang akan semakinlancar yang akan mendorong pertumbuhan ekonomi.

Sedangkan untuk masalah keamanan Cak Thoriq memberikan perhatian khusus karena Pencurian Hewan dan Pembegalan ini sudah mulai menghawatirkan. Langakah preventif yang akan segera dilaksanakan adalah memasang CCTV dibeberapa titik rawawan kejahatan dan akan segera merealisakan apel siaga anatara TNI dan Polri dengan menempatkan personilnya yang bersenjata lengkap dimasing-masing desa untuk menjamin rasa aman masyarakat.

Dengan kekompakan Bupati dan Wakil Bupati Lumajang dalam setiap penyampaian programnya memunculkan optimisme masyarakat akan segera terwujudnya Lumajang yang hebat dan bermartabat.


Penulis: Muhammad Fawaid Jazuli
Editor: Unus Senyawa
Foto: Dok,Randuagung Community, Zacky

Name

ABDUL BASAR,3,ADVENTURE,1,AHMAD FARUQ CHOTIBI,1,AKREDITASI,1,AKTA,1,ANSOR,1,APEL AKBAR,1,APLIKASI,1,ARIES PURWANTINY,1,ARKEOLOGI,1,ASIAN GAMES,3,Astra Internasional,1,AYIMUN,1,BABINSA,1,BANJIR,1,BANSER,2,BANSOS,1,BANYUPUTIH LOR,1,BATIK,3,BATIK LUMAJANG,3,BBM,1,Bencana Alam,2,BERITA,122,BERSALIN GRATIS,1,BHAKTI SOSIAL,1,BID LUMAJANG,2,BIDAN DESA,1,BISNIS,2,BMTNU,4,BNI 46,1,BPBD Lumajang,3,BPD,2,BPD KALIDILEM,1,BPOM,1,BUDAYA,9,BUKA BERSAMA,1,BUMDES,6,BUPATI LUMAJANG,14,BUWEK,1,CAGAR BUDAYA,12,Camat Klakah,1,CAMAT RANDUAGUNG,5,CANDI AGUNG,11,CANDI RANDU AGUNG,1,CANGKRUAN BARENG FORKOPIMCA,1,CURAH MAYIT,1,DAERAH,4,DANA DESA,33,DANDIM,1,DESA,6,DESA KALIPENGGUNG,2,DESA SIAGA,1,DESA TUNJUNG,4,DESA TUNJUNG MENYELAMTAKAN GENERASI PEMUDA,1,DIKES,1,DINAS KEPENDUDKAN,1,DINAS KESEHATAN,6,DINAS KOPERASI,1,DINAS PERIKANAN,1,DINAS PERTANIAN,2,DINAS SOSIAL,3,Direktur PMD,1,DISPENDUK,1,DITJEN PPMD,1,DOA,1,DOKUMENTASI,10,DOWNLOAD,9,DPMD LUMAJANG,7,DPRD LUMAJANG,1,dr. BERYL RACHMAWATI,2,dr. Tanti Umiyati,1,DRUM BAND,1,DUSUN GROJOKAN,1,DUSUN KALIDILEM,1,E-KTP,1,EDITORIAL,3,EKONOMI,10,EKTP,1,FEATURE,24,FILM,1,FINAL LIGA DESA NUSANTARA,1,FKUB,1,FOTO,1,GAYA HIDUP,2,GEDANGMAS,6,GERAK JALAN,2,GOTONG ROYONG,1,GP ANSOR,11,GUSDURian,1,HAJI,2,HALAL BIHALAL,1,HARI BESAR NASIONAL,2,Hari Kebersihan Dunia,1,HARI KRIDA PERTANIAN,1,HARI RAYA,1,HARI SANTRI,3,HARJALU,1,HASAN BASRI,1,HAUL KH. ANAS MAHFUDZ,1,HIBURAN,5,HONOR GURU NGAJI,2,HUT,3,HUT BHAYANGKARA,1,HUT RI,14,HUT RI 73,19,HUT RI 74,5,HUT TNI,1,HUT TNI 73,1,IAIN JEMBER,1,IDUL ADHA,1,IGRA,1,INDAH AMPERAWATI,3,INDOMARET,1,INOVASI DESA,6,IPNU PPNU,1,IPTU. SETYO BUDI,2,ISLAMI,12,JALIN MATRA,1,JIMAT,1,JOB MARKET FAIR,1,JOKOWI,2,KABAR SEPEKAN,1,KABUPATEN LUMAJANG,8,KADES,4,KADES GEDANGMAS,1,KADES KALIDILEM,1,KALIDILEM,6,KALIPENGGUNG,10,Kapolres Lumajang,3,KAPOLSEK,2,KARANG ANYAR KALIDILEM,1,KARNAVAL,8,KBIH,1,KBIH Haromain,1,Kecamatan Klakah,1,KECAMATAN RANDUAGUNG,36,Kecamatan Senduro,1,KECELAKAAN,2,KELOMPOK TANI,2,KELUARGA BERENCANA,1,KEMENDES,8,KEMENKOMINFO,1,KERETA API,2,KESEHATAN,16,KEUTAMAAN SHOLAWAT,1,KIM,1,KIM NAMBI,1,KIMNAMBI,5,KISAH,1,KMPK,1,KOMINFO LUMAJANG,1,KOMUNITAS,9,KORAMIL 0821/07,5,KOTA PISANG,1,KPMD,1,KPST,6,KRIMINAL,1,KRTP,1,KUA RANDUAGUNG,1,Laila Fakhriyatuz Zakiyah,1,LAPANGAN RANDUAGUNG,1,LASKAR PATIH NAMBI,1,LAZIZNU,1,LEDOK TEMPURO,10,Lembaga NU,2,LIGA DESA NUSANTARA,7,LOEMAJANG DJADOEL,1,LOGO,2,Logo HUT RI,1,LOKAL,11,Lomba Kampung Kreatif,1,LOMBA PAI,1,LOMBA TUMPENG,1,LPNU,1,LPNU Lumajang,2,LUMAJANG,15,LUMAJANG RAMAH ANAK,1,M. Fachri,1,MADIN,2,MAJELIS MUHABBAH,1,MAN IAIN JEMBER,1,Mas Bowo,2,MASJID NURUL HUDA RANDUAGUNG,1,MENTAN,1,MENTERI DESA,1,MENTERI PERTANIAN,1,MI,1,MI MUHAMMADIYAH BUWEK,1,MI MUHAMMADIYAH LEDOK TEMPURO,1,MI NURUL ISLAM GEDANGMAS,1,MIDNIGHT IN FIFTEEN,1,MISTERI,2,MONUMEN MERDEKA ATAU MATI,1,MOTIVASI,2,Muhammad Abdullah,2,MUHAMMAD NUR HAYID,1,MUHAMMADIYAH,2,MUI,1,MUSEUM LUMAJANG,1,MUSIK,6,MWC NU,6,MWC NU LUMAJANG,1,MWC NU RANDUAGUNG,6,NAHDLOTUL ULAMA,2,NASIONAL,17,NETIZEN,7,OLAH RAGA,14,OPD RANDUAGUNG,2,ORGANISASI,1,OSIS,2,P3MD,1,PAC ANSOR RANDUAGUNG,2,PAC GP ANSOR RANDUAGUNG,4,PAGAR NUSA,1,PAHLAWAN PEMBANGUNAN DESA,1,Pamsimas,1,PARIWISATA,1,PASIRIAN,1,PASKIBRA,4,PATIH NAMBI,1,PAUD,3,PAUD Al-AZHAR,1,PAW,2,PAWAI OBOR,1,pawai taaruf,1,PBB,3,PCNU,4,PCNU Lumajang,8,PEJARAKAN,3,PELAYANAN,3,PEMBAKARAN,1,PEMERINTAHAN,19,PEMILU,1,PENDAMPING DESA,18,PENDIDIKAN,15,PENGETAHUAN,3,PERESMIAN BPD,1,PERTANIAN,2,PESANTREN,1,PGRI RANDUAGUNG,1,PHBI,1,PIALA DUNIA 2018,3,PILBUP,4,PILEG,1,PILGUB,2,PILKADA,5,PILKADA LUMAJANG,8,PILKADES,3,PKM RANDUAGUNG,5,PKPNU,1,POKDARWIS,1,POKTAN SARI MULYO SALAK,1,POLITIK,14,POLSEK RANDUAGUNG,3,PONPES BAROKATUL QODIRI,1,PONPES NURUL JADID,1,PPDI LUMAJANG,1,PPK RANDUAGUNG,1,PPPA DARUL QUR'AN,1,PRAMUKA,1,PROFIL,6,PROGRAM BEKERJA,1,PRONOJIWO,2,PSHT,1,PT QNet,1,PUSKESMAS RANDUAGUNG,3,QUOTES,2,QURBAN,1,RA,1,RAIL CLINIC,1,RAM,1,RAMADHAN,4,RANDUAGUNG,35,RANDUAGUNG COMMUNITY,12,RANULOGONG,7,RANUWURUNG,5,RANUYOSO,1,Relawan,1,RELIGI,2,RITUAL,1,RMI,1,RTLH,1,S.STP,1,Sahabat Desa Nusantara,1,SAID AQIL SIRADJ,1,SALAK,5,Satgas Kamdes,2,SD ISLAM AL MUHAJIR,3,SDN,1,SDN BANYUPUTIH LOR 02,1,SDN PEJARAKAN 01,1,SDN RANDUAGUNG 01,1,SEJARAH,15,Sekolah Desa,1,SENI,3,SEPAK BOLA,1,Sertifikasi,1,SH,1,SIDOMULYO,1,SILTAP PERANGKAT DESA,2,SIPEDE,1,SISKEUDES,2,SITUS BITING,1,SMA AL MAISAROH,2,SMAN 1 LUMAJANG,1,SMK MUHAMMADIYAH LUMAJANG,1,SMKN 2 LUMAJANG,1,SMP,1,SMPI RAUDLOTUL ULUM,1,SOSIAL,22,SOSIALISASI,1,SPBU,1,STASIUN,2,STATISTIK,1,STRA,1,STUDY BUDAYA,1,STUNTING,3,SUYUD SUGIARTO,1,Tabur Bunga,1,TAHFIDZ,2,TAHUN BARU ISLAM,3,TANAH KAS DESA,1,TANI,1,THORIQUL HAQ,7,TIPS,1,TK,4,TK PGRI RANDUAGUNG,2,TOKOH,2,TRIAD RANDUAGUNG,3,TUNJUNG,10,TUTORIAL,1,UMBUL,1,UMKM,1,UNWTO,1,VANESSA ANGEL,1,VIDEO,19,Wakil Bupati Lumajang,1,WISATA,10,
ltr
item
Nambi: Rapat Paripurna DPRD Lumajang: Cak Thoriq dan Bunda Indah Sampaikan Pidato Perdananya Dengan Cara Berbeda
Rapat Paripurna DPRD Lumajang: Cak Thoriq dan Bunda Indah Sampaikan Pidato Perdananya Dengan Cara Berbeda
Layaknya host acara entertainment, Duet Cak Thoriq dan Bunda Indah yang saling mengisi tanpa dibatasi formalitas acara dengan..............
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEho1_4MXk46Np7Rjw8Nj7fmBetgSBKzHfgl4knjE2N14oKvvvh9wn9b4dRXDi9JFvcSCzQVbId9F9B7N0wljD0E_KuljBSaut7MQJoRt7pZEZ0IGYctqawrZzoIlgMeKmMwaYavor1YjDE/s1600/Lumajang-2018.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEho1_4MXk46Np7Rjw8Nj7fmBetgSBKzHfgl4knjE2N14oKvvvh9wn9b4dRXDi9JFvcSCzQVbId9F9B7N0wljD0E_KuljBSaut7MQJoRt7pZEZ0IGYctqawrZzoIlgMeKmMwaYavor1YjDE/s72-c/Lumajang-2018.jpg
Nambi
https://kimnambi.blogspot.com/2018/10/cak-thoriq-dan-bunda-indah-sampaikan-pidato-perdananya-dengan-cara-berbeda.html
https://kimnambi.blogspot.com/
https://kimnambi.blogspot.com/
https://kimnambi.blogspot.com/2018/10/cak-thoriq-dan-bunda-indah-sampaikan-pidato-perdananya-dengan-cara-berbeda.html
true
9156721657861008427
UTF-8
Tampilkan Semua Artikel Not found any posts Selengkapnya Selengkapnya Reply Cancel reply Hapus Oleh Beranda HALAMAN POSTS Selengkapnya REKOMENDASI UNTUK ANDA KATEGORI ARSIP SEARCH SEMUA POSTINGAN Not found any post match with your request Kembali Ke Halaman Awal Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jum'at Sabtu Mingg Sen Sel Rab Kam Jum Sab Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des baru saja 1 menit yang lalu $$1$$ minutes ago 1 jam yang lalu $$1$$ hours ago Kemarin $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago 5 minggu yang lalu Pengikut Ikuti THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy