-->
MENU MENU
Penyebab Terlambatnya Penyaluran Dana Desa dari RKUD ke RKD
BerandaDANA DESAPEMERINTAHANDOWNLOAD

Penyebab Terlambatnya Penyaluran Dana Desa dari RKUD ke RKD

Keterlambatan penyaluran Dana Desa dari Rekening Kas Umum Daerah (RKUD) ke Rekening Kas Desa (RKD) karena mengalami kesulitan dalam hal penatausahaan (Administratif) yang terlalu berbeli-belit. Selain hal tersebut keterbatasan kapasitas kemampuan perangkat desa yang masih dibilang cukup rendah.

Statistik Daerah Kecamatan Randuagung 2016
Kecamatan Randuagung Dalam Angka 2016
Kecamatan Randuagung Dalam Angka 2015


Undang-undang Nomer 6 Tahun 2014 tentang Desa yang dikenal dengan Undang-undang Desa saat ini selalu menarik untuk di perbincangkan karena Undang-undang ini membawa angin segar bagi desa dengan adanya kucuran dana kurang lebih 1 Milyar dari APBN yang dikenal dengan sebutan Dana Desa.

Tujuan utama dari adanya Dana Desa adalah mengatasi kesenjangan kemiskinan yang cukup tinggi antara kota dengan desa. hal ini sejalan dengan program Nawacita Pemerintahan Jokowi-JK yang salah satunya adalah membangunan indonesia dari pinggiran (Desa).

Melihat situasi yang terjadi saat ini masih banyak desa yang mengalami keterlambatan penyaluran Dana Desa dari Rekening Kas Umum Daerah (RKUD) ke Rekening Kas Desa (RKD) karena mengalami kesulitan dalam hal penatausahaan (Administratif) yang terlalu berbeli-belit. Selain hal tersebut keterbatasan kapasitas kemampuan perangkat desa yang masih dibilang cukup rendah.

Persoalan semacam inilah yang pada akhirnya dimanfaatkan oleh beberapa oknum pegawai pemerintah yang bersentuahan dengan dana desa untuk dijadikan kesempatan menerima suap dari para kepala desa guna memperlancar proses pencairan dana desa, ini dibuktikan dengan adanya beberapa oknum pegawai yang terkena operasi tangkap tangan (OTT) dibeberapa daerah.

Untuk mencegah berbelit-belitnya proses pencairan Dana Desa dari RKUD ke RKD maka Menteri Keuangan memberikan kemudahan persyaratan pencairan Dana Desa dari RKUD melalu Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomer 225/PMK.07/2017 tentang Perubahan Kedua atas Perturan Menteri Keuangan Nomor 50/PMK.07/2017 tentang Pengelolaan Transfer ke Daerah dan Dana Desa.

Prasyarat sebagaimana dimaksud pada Pasal 102 cukup jelas bahwa Pencairan Dana Desa dari RKUD ke RKD tidak menyebutkan harus terselesaikannya Surat Pertanggung Jawaban (SPJ) atau hal-hal administratasi yang berbelit belit, akan tetapi prasyarat sebagaimana dimaksud hanya disebutkan sebagai berikut:



  1. Pencairan Tahap I sebesar 20% (paling cepat bulan Januari dan paling lambat minggu ke tiga bulan juni) hanya memprasyaratkan berupa Peraturan Desa mengenai APBDesa dari Kepala Desa.
  1. Pencairan Tahap II sebesar 40% (paling cepat bulan Maret dan paling lambat minggu ke empat bulan Juni) memprasyaratkan berupa laporan realisasi penyerapan dan capaian ouput Dana Desa tahun sebelumnya dari Kepala Desa.
  1. Pencairan Tahap III sebesar 40% (paling cepat bulan Juli) memprasyaratkan berupa laporan realisasi penyerapan dan capaian ouput Dana Desa sampai dengan Tahap II dari Kepala Desa.   

Jika dilihat dari peraturan sebagai mana tersebut mestinya desa tidak lagi mengalami kesulitan dalam penyaluran Dana Desa dari RKUD ke RKD. Untuk mengatasi kesulitan penyaluran Dana Desa ini maka perlu koordinasi yang intensif antara Dinas PMD Kabupaten, Inspektorat dan Pendamping Desa sehingga hak-hak desa untuk mempercepat pembangunan desa dapat terlindungi.

Berikut lampiran Format Laporan Konsolidasi Realialiasi dan Capaian Ouput Dana Desa  





Serta Format Laporan Realiasi Penyerapan dan Capaian Output Dana Desa



Guna lebih jelasnya silahkan Download Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomer 225/PMK.07/2017 tentang Perubahan Kedua atas Perturan Menteri Keuangan Nomor 50/PMK.07/2017 tentang Pengelolaan Transfer ke Daerah dan Dana Desa pada tautan yang kami sediakan dibawah ini.



Name

ABDUL BASAR,3,ADVENTURE,1,AHMAD FARUQ CHOTIBI,1,AKREDITASI,1,AKTA,1,ANSOR,1,APEL AKBAR,1,APLIKASI,1,ARIES PURWANTINY,1,ARKEOLOGI,1,ASIAN GAMES,3,Astra Internasional,1,AYIMUN,1,BABINSA,1,BANJIR,1,BANSER,2,BANSOS,1,BANYUPUTIH LOR,1,BATIK,3,BATIK LUMAJANG,3,BBM,1,Bencana Alam,2,BERITA,122,BERSALIN GRATIS,1,BHAKTI SOSIAL,1,BID LUMAJANG,2,BIDAN DESA,1,BISNIS,2,BMTNU,4,BNI 46,1,BPBD Lumajang,3,BPD,2,BPD KALIDILEM,1,BPOM,1,BUDAYA,9,BUKA BERSAMA,1,BUMDES,6,BUPATI LUMAJANG,14,BUWEK,1,CAGAR BUDAYA,12,Camat Klakah,1,CAMAT RANDUAGUNG,5,CANDI AGUNG,11,CANDI RANDU AGUNG,1,CANGKRUAN BARENG FORKOPIMCA,1,CURAH MAYIT,1,DAERAH,4,DANA DESA,33,DANDIM,1,DESA,6,DESA KALIPENGGUNG,2,DESA SIAGA,1,DESA TUNJUNG,4,DESA TUNJUNG MENYELAMTAKAN GENERASI PEMUDA,1,DIKES,1,DINAS KEPENDUDKAN,1,DINAS KESEHATAN,6,DINAS KOPERASI,1,DINAS PERIKANAN,1,DINAS PERTANIAN,2,DINAS SOSIAL,3,Direktur PMD,1,DISPENDUK,1,DITJEN PPMD,1,DOA,1,DOKUMENTASI,10,DOWNLOAD,9,DPMD LUMAJANG,7,DPRD LUMAJANG,1,dr. BERYL RACHMAWATI,2,dr. Tanti Umiyati,1,DRUM BAND,1,DUSUN GROJOKAN,1,DUSUN KALIDILEM,1,E-KTP,1,EDITORIAL,3,EKONOMI,10,EKTP,1,FEATURE,24,FILM,1,FINAL LIGA DESA NUSANTARA,1,FKUB,1,FOTO,1,GAYA HIDUP,2,GEDANGMAS,6,GERAK JALAN,2,GOTONG ROYONG,1,GP ANSOR,11,GUSDURian,1,HAJI,2,HALAL BIHALAL,1,HARI BESAR NASIONAL,2,Hari Kebersihan Dunia,1,HARI KRIDA PERTANIAN,1,HARI RAYA,1,HARI SANTRI,3,HARJALU,1,HASAN BASRI,1,HAUL KH. ANAS MAHFUDZ,1,HIBURAN,5,HONOR GURU NGAJI,2,HUT,3,HUT BHAYANGKARA,1,HUT RI,14,HUT RI 73,19,HUT RI 74,5,HUT TNI,1,HUT TNI 73,1,IAIN JEMBER,1,IDUL ADHA,1,IGRA,1,INDAH AMPERAWATI,3,INDOMARET,1,INOVASI DESA,6,IPNU PPNU,1,IPTU. SETYO BUDI,2,ISLAMI,12,JALIN MATRA,1,JIMAT,1,JOB MARKET FAIR,1,JOKOWI,2,KABAR SEPEKAN,1,KABUPATEN LUMAJANG,8,KADES,4,KADES GEDANGMAS,1,KADES KALIDILEM,1,KALIDILEM,6,KALIPENGGUNG,10,Kapolres Lumajang,3,KAPOLSEK,2,KARANG ANYAR KALIDILEM,1,KARNAVAL,8,KBIH,1,KBIH Haromain,1,Kecamatan Klakah,1,KECAMATAN RANDUAGUNG,36,Kecamatan Senduro,1,KECELAKAAN,2,KELOMPOK TANI,2,KELUARGA BERENCANA,1,KEMENDES,8,KEMENKOMINFO,1,KERETA API,2,KESEHATAN,16,KEUTAMAAN SHOLAWAT,1,KIM,1,KIM NAMBI,1,KIMNAMBI,5,KISAH,1,KMPK,1,KOMINFO LUMAJANG,1,KOMUNITAS,9,KORAMIL 0821/07,5,KOTA PISANG,1,KPMD,1,KPST,6,KRIMINAL,1,KRTP,1,KUA RANDUAGUNG,1,Laila Fakhriyatuz Zakiyah,1,LAPANGAN RANDUAGUNG,1,LASKAR PATIH NAMBI,1,LAZIZNU,1,LEDOK TEMPURO,10,Lembaga NU,2,LIGA DESA NUSANTARA,7,LOEMAJANG DJADOEL,1,LOGO,2,Logo HUT RI,1,LOKAL,11,Lomba Kampung Kreatif,1,LOMBA PAI,1,LOMBA TUMPENG,1,LPNU,1,LPNU Lumajang,2,LUMAJANG,15,LUMAJANG RAMAH ANAK,1,M. Fachri,1,MADIN,2,MAJELIS MUHABBAH,1,MAN IAIN JEMBER,1,Mas Bowo,2,MASJID NURUL HUDA RANDUAGUNG,1,MENTAN,1,MENTERI DESA,1,MENTERI PERTANIAN,1,MI,1,MI MUHAMMADIYAH BUWEK,1,MI MUHAMMADIYAH LEDOK TEMPURO,1,MI NURUL ISLAM GEDANGMAS,1,MIDNIGHT IN FIFTEEN,1,MISTERI,2,MONUMEN MERDEKA ATAU MATI,1,MOTIVASI,2,Muhammad Abdullah,2,MUHAMMAD NUR HAYID,1,MUHAMMADIYAH,2,MUI,1,MUSEUM LUMAJANG,1,MUSIK,6,MWC NU,6,MWC NU LUMAJANG,1,MWC NU RANDUAGUNG,6,NAHDLOTUL ULAMA,2,NASIONAL,17,NETIZEN,7,OLAH RAGA,14,OPD RANDUAGUNG,2,ORGANISASI,1,OSIS,2,P3MD,1,PAC ANSOR RANDUAGUNG,2,PAC GP ANSOR RANDUAGUNG,4,PAGAR NUSA,1,PAHLAWAN PEMBANGUNAN DESA,1,Pamsimas,1,PARIWISATA,1,PASIRIAN,1,PASKIBRA,4,PATIH NAMBI,1,PAUD,3,PAUD Al-AZHAR,1,PAW,2,PAWAI OBOR,1,pawai taaruf,1,PBB,3,PCNU,4,PCNU Lumajang,8,PEJARAKAN,3,PELAYANAN,3,PEMBAKARAN,1,PEMERINTAHAN,19,PEMILU,1,PENDAMPING DESA,18,PENDIDIKAN,15,PENGETAHUAN,3,PERESMIAN BPD,1,PERTANIAN,2,PESANTREN,1,PGRI RANDUAGUNG,1,PHBI,1,PIALA DUNIA 2018,3,PILBUP,4,PILEG,1,PILGUB,2,PILKADA,5,PILKADA LUMAJANG,8,PILKADES,3,PKM RANDUAGUNG,5,PKPNU,1,POKDARWIS,1,POKTAN SARI MULYO SALAK,1,POLITIK,14,POLSEK RANDUAGUNG,3,PONPES BAROKATUL QODIRI,1,PONPES NURUL JADID,1,PPDI LUMAJANG,1,PPK RANDUAGUNG,1,PPPA DARUL QUR'AN,1,PRAMUKA,1,PROFIL,6,PROGRAM BEKERJA,1,PRONOJIWO,2,PSHT,1,PT QNet,1,PUSKESMAS RANDUAGUNG,3,QUOTES,2,QURBAN,1,RA,1,RAIL CLINIC,1,RAM,1,RAMADHAN,4,RANDUAGUNG,35,RANDUAGUNG COMMUNITY,12,RANULOGONG,7,RANUWURUNG,5,RANUYOSO,1,Relawan,1,RELIGI,2,RITUAL,1,RMI,1,RTLH,1,S.STP,1,Sahabat Desa Nusantara,1,SAID AQIL SIRADJ,1,SALAK,5,Satgas Kamdes,2,SD ISLAM AL MUHAJIR,3,SDN,1,SDN BANYUPUTIH LOR 02,1,SDN PEJARAKAN 01,1,SDN RANDUAGUNG 01,1,SEJARAH,15,Sekolah Desa,1,SENI,3,SEPAK BOLA,1,Sertifikasi,1,SH,1,SIDOMULYO,1,SILTAP PERANGKAT DESA,2,SIPEDE,1,SISKEUDES,2,SITUS BITING,1,SMA AL MAISAROH,2,SMAN 1 LUMAJANG,1,SMK MUHAMMADIYAH LUMAJANG,1,SMKN 2 LUMAJANG,1,SMP,1,SMPI RAUDLOTUL ULUM,1,SOSIAL,22,SOSIALISASI,1,SPBU,1,STASIUN,2,STATISTIK,1,STRA,1,STUDY BUDAYA,1,STUNTING,3,SUYUD SUGIARTO,1,Tabur Bunga,1,TAHFIDZ,2,TAHUN BARU ISLAM,3,TANAH KAS DESA,1,TANI,1,THORIQUL HAQ,7,TIPS,1,TK,4,TK PGRI RANDUAGUNG,2,TOKOH,2,TRIAD RANDUAGUNG,3,TUNJUNG,10,TUTORIAL,1,UMBUL,1,UMKM,1,UNWTO,1,VANESSA ANGEL,1,VIDEO,19,Wakil Bupati Lumajang,1,WISATA,10,
ltr
item
Nambi: Penyebab Terlambatnya Penyaluran Dana Desa dari RKUD ke RKD
Penyebab Terlambatnya Penyaluran Dana Desa dari RKUD ke RKD
Keterlambatan penyaluran Dana Desa dari Rekening Kas Umum Daerah (RKUD) ke Rekening Kas Desa (RKD) karena mengalami kesulitan dalam hal penatausahaan (Administratif) yang terlalu berbeli-belit. Selain hal tersebut keterbatasan kapasitas kemampuan perangkat desa yang masih dibilang cukup rendah.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgqEl_l2BrcU52sHT7tIxFeIzhyiI3I58teh4vEWaLnfwGocdLH7Zf1kr88pJKHZdSLhrthJd8SXpOoVDmX0-G5S2kEknI9PB3lNlFAKn5Fj7NyJIJvV-mw4yUTO0a4bgGHzVfm6yPBDwM/s1600/Penyebab+Terlambatnya+Penyaluran+Dana+Desa+dari+RKUD+ke+RKD.JPG
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgqEl_l2BrcU52sHT7tIxFeIzhyiI3I58teh4vEWaLnfwGocdLH7Zf1kr88pJKHZdSLhrthJd8SXpOoVDmX0-G5S2kEknI9PB3lNlFAKn5Fj7NyJIJvV-mw4yUTO0a4bgGHzVfm6yPBDwM/s72-c/Penyebab+Terlambatnya+Penyaluran+Dana+Desa+dari+RKUD+ke+RKD.JPG
Nambi
https://kimnambi.blogspot.com/2018/05/penyebab-terlambatnya-penyaluran-dana.html
https://kimnambi.blogspot.com/
https://kimnambi.blogspot.com/
https://kimnambi.blogspot.com/2018/05/penyebab-terlambatnya-penyaluran-dana.html
true
9156721657861008427
UTF-8
Tampilkan Semua Artikel Not found any posts Selengkapnya Selengkapnya Reply Cancel reply Hapus Oleh Beranda HALAMAN POSTS Selengkapnya REKOMENDASI UNTUK ANDA KATEGORI ARSIP SEARCH SEMUA POSTINGAN Not found any post match with your request Kembali Ke Halaman Awal Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jum'at Sabtu Mingg Sen Sel Rab Kam Jum Sab Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des baru saja 1 menit yang lalu $$1$$ minutes ago 1 jam yang lalu $$1$$ hours ago Kemarin $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago 5 minggu yang lalu Pengikut Ikuti THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy